
Bagi kalian penggemar yang manis manis, ada satu kuliner ringan yang istimewa sekali, bahan dasarnya jagung muda, keju dan susu.....wah apa yaaa? sweet corn. yap label sweet corn sudah banyak dikenal oleh masyarakat kota tasikmalaya sebagai jajanan ringan yang murah, lezat dan sehat. sweet corn bisa didapatkan di jl. pemuda di sekitaran baso laksana. nah disitu ada penjaja makanan dan minuman segar "konjaku"termasuk sweet corn ini. kalian wajib coba' ya...
Comments
Post a Comment